KELAS ONLINE

Deskripsi
Menurut hasil riset Irene Guntur M.psi mengatakan bahwa sebanyak 87% mahasiswa indonesia salah memilih Jurusan. 67% lulusan mendapat pekerjaan tidak sesuai dengan Jurusan saat Kuliah dan hanya 34% yang merasa Nyaman.
Hal ini terjadi karena umumnya millenials di Indonesia hanya dipersiapkan untuk melanjutkan pendidikan hingga menuntaskan kuliah namun tidak dipersiapkan untuk memahami dan memasuki dunia karir atau bisnis. Di sisi lain, pendidikan yang sudah ditempuh selama ini belum menyadarkan para millennials untuk mengenal diri dan potensi sesungguhnya sehingga tidak memiliki perencanaan karir atau bisnis, hanya selalu ingin langsung berkarir atau berbisnis tanpa arah dan tujuan yang jelas. Hal tersebut dapat membuat generasi millennials tidak produktif, membuang-buang waktu, tenaga dan pikiran.
Tentu Anda tidak ingin hal itu terjadi pada diri Anda bukan? Salah memilih jurusan yang berlanjut dengan salah memilih karir atau bisnis dapat membuat anda semakin jauh dari kesuksesan yang sesungguhnya.
Melalui kelas online ini, para millennials akan dibantu bagaimana mengubah diri untuk mengenali potensi diri hingga menemukan dan memilih jurusan kuliah/karir/bisnis yang tepat. Para millennials juga akan dibantu bagaimana cara menemukan dan menentukan prioritas dalam kuliah/karir/ bisnis serta kiat-kita mempertahankan komitmen.
Kapan Kelas Online diadakan?
Sesi 1 sabtu 30 januari 2020
Sesi 2 ahad 31 januari 2020
Pukul 09.30-11.30 WITA
Apa saja yang akan dipelajari?
- Mengenali Konsep Karir/Bisnis yang Sukses dan Bermakna
- Mengetahui penyebab Banyaknya Milenial Gagal atau Tidak Produktif dalam Kuliah/ Karir/Bisnis
- Mengenali Bakat & Potensi Diri
- Mengenali Ragam Karir/Bisnis yang Sesuai Bakat Potensi Diri
- Mengenali Konsep Cara Memilih Kuliah/Karir/Bisnis yang tepat
- Memahami Cara Menentukan Misi, Visi & Strategi Karir/Bisnis yang Jelas
- Memahami Cara mengubah diri dalam Memilih dan Merencanakan Jurusan Kuliah/Karir/Bisnis yang tepat, Produktif & Bahagia
- Mengetahui tips menjalani dan mempertahankan Kuliah/Karir/Bisnis yang tepat, Produktif & bahagia
Benefit yang kamu dapatkan
1. Tes Assessment ST-30
2. 1x Konsultasi dan Feekback Privat Via Zoom (40 menit)
3. Worksheet
4. Rekaman Kelas Online
5. Grup Komunitas Telegram
6. E-Sertifikat
Kelas Online ini siapa saja yang perlu ikut?
Pelajar /Calon Mahasiswa/ Mahasiswa (SMA/Kuliah)
Memilih & menentukan jurusan kuliah yang cocok sesuai dengan bakat & potensi diri
Fresh Gruate, Staff, Karyawan, calon pengusaha, Calon Professional Mandiri, Calon Freelancer
Menentukan gambaran nasib pekerjaan dalam berkarir/berbisnis/merencanakan resign, jadi punya gambaran pekerjaan yang cocok sesuai diri kita.
Umum
Siapa saja yang bingung dengan tujuan hidupnya / kurang percaya diri & ingin mengenali bakat & potensi diri
Direkomendasikan untuk anda Millenials?
· Bingung dengan bakat dan potensi diri yang dimiliki?
· Kurang percaya diri dalam menjalani masa depan?
· Tidak punya arah dan tujuan hidup yang jelas?
· Bingung memilih dan menentukan jurusan kuliah yang cocok dengan potensi diri?
· Sudah selesai kuliah namun bingung merasa salah pilih jurusan kuliah tapi tidak tahu mau kerja atau buka bisnis?
· Bingung kalau ditanya tentang rencana kedepan?
· Sudah kerja tapi merasa tidak nyaman dengan karir sekarang
· Mau resign tapi tidak tahu mau kerja apa?
· Bingung memilih & menentukan pekerjaan yang cocok dengan potensi diri?
· Sudah berbisnis tapi merasa tidak produktif dan nyaman dengan bisnis sekarang?
· Sudah buka berbagai bisnis namun semua gagal (rugi & bangkrut)?
· Bingung memilih dan menentukan bidang bisnis yang cocok dengan potensi diri?
· Sudah belajar berbagai ilmu technikal skill maupun soft skill?
· Bingung tidak punya rencana, target dan prioritas bidang karir/bisnis yang ingin dikuasai ke depan?
· Lebih baik jadi generalis atau spesialis?
· Bingung menentukan cara belajar efektif & produktif sesuai potensi diri?
· Tidak produktif dan bahagia dengan aktivitas yang dijalani sekarang?
· Ingin punya aktivitas yang produktif dan bahagia setiap hari?
· Ingin punya karir/bisnis yang bisa membawa sukses di dunia dan juga sukses akhira
Action Millenial Institute
Action Millenial Institute atau AMI adalah lembaga edukasi yang mengajarkan millenials langkah demi langkah dalam meningkatkan produktivitas kuliah/karir/bisnis yang lebih bahagia dalam menghasilkan karya terbaik.
Kontak
2020 actionmillenialinstitute.com